Pemerintah Diminta Mengganti Lahan untuk Tol

Selasa, 16 Februari 2010

SEMARANG -- Wakil Ketua Komisi B (Bidang Pertanian) Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Jawa Tengah meminta Pemerintah Jawa Tengah mencari lahan pengganti, yang digunakan untuk proyek pembangunan jalan tol Trans Jawa.

Pengganti lahan itu sangat penting untuk menjaga swasembada pertanian, yang sudah digagas Gubernur Jawa Tengah Bibit Waluyo. "Jika lahan pertanian produktif tidak diganti, hasil pertanian di Jawa Tengah akan turun," kata Haris di kantornya

...

Berita Lainnya