7.700 Rumah di Jawa Tengah Tak Layak Huni

Selasa, 21 Juli 2009

SEMARANG -- Dari 7 juta rumah yang ada di wilayah Provinsi Jawa Tengah, 7.700 unit di antaranya termasuk kategori rumah tidak layak huni. "Rumah itu kumuh, tidak menyehatkan," kata Muhammad Tamzil, Kepala Dinas Cipta Karya, dan Tata Ruang Provinsi Jawa Tengah, kepada Tempo di Semarang, Sabtu lalu.

Selain itu, kata Tamzil, kategori rumah tak layak huni tersebut dinilai dari konstruksi bangunan rumah yang berbahaya dan berlantai tanah. Rumah tak laya

...

Berita Lainnya