Kilas
Padat Karya Sleman Berdasarkan Potensi Lokal

Senin, 13 Juli 2009

SLEMAN - Sebanyak 26 daerah di 17 kecamatan di Sleman dijadikan lokasi padat karya produktif berkelanjutan 2009. Kegiatan itu didasarkan potensi lokal tiap daerah, yang meliputi pengembangan produksi perikanan di tujuh lokasi dan peternakan sapi di 19 lokasi. "Tujuannya, mendayagunakan tenaga kerja penganggur dan setengah penganggur di pedesaan," kata Kriswanto, Kepala Dinas Tenaga Kerja Sosial dan Keluarga Berencana Sleman, kemarin.

Program padat k

...

Berita Lainnya