Buruh Tak Persoalkan Tak Libur Saat Pemilu

Selasa, 24 Maret 2009

YOGYAKARTA - Serikat Pekerja Seluruh Indonesia (SPSI) Daerah Istimewa Yogyakarta tidak mempersoalkan bila pada hari pencontrengan nanti perusahaan tidak memberikan libur meskipun 9 April 2009 sudah dinyatakan sebagai hari libur nasional. "Saya rasa tidak perlu libur ya. Tapi pengusaha cukup memberi kebebasan kepada pekerjanya untuk nyontreng," kata M.S. Sjamsudimulyo dari SPSI kepada Tempo kemarin.

Dia memberi alasan, waktu pencontrengan hanya berl

...

Berita Lainnya