Pemilu dan Nyentang

Kamis, 26 Februari 2009

Andreas Pandiangan

  • Anggota KPU Jawa Tengah

    Mau tahu kosa kata yang paling mewarnai masyarakat selama sebulan terakhir ini? Jawabannya, siapa lagi kalau bukan nyentang. Kata kerja yang berasal dari kata benda centang ini menjadi pengganti penandaan pilihan seperti pemilu-pemilu sebelumnya.

    Dalam sejarah pemilu kita selama ini, mencoblos adalah cara menandai pilihan di bilik suara. Kebiasaan mencoblos bahkan menjadi lintas berbagai rezim: Orde Lama, O

  • ...

    Berita Lainnya