Yogya Menata Wisata Pedesaan

Penataan desa wisata pun segera dilakukan.

Kamis, 8 Januari 2009

YOGYAKARTA - Badan Pariwisata Daerah Istimewa Yogyakarta tahun ini akan memfokuskan program pemberdayaan pariwisata di pedesaan. Targetnya, tahun ini semua kabupaten/kota se-DIY memiliki desa wisata berstandar nasional yang kelak akan dihubungkan dengan kalangan agen perjalanan Yogyakarta. Diharapkan, wisatawan mancanegara ataupun domestik yang berkunjung ke Yogyakarta akan menghabiskan sebagian waktunya ke desa wisata, sehingga pertumbuhan ekonom

...

Berita Lainnya