Lima Negara Tertarik Investasi di Jawa Tengah

"Jika memang menghambat (investasi), cabut saja perdanya. Tidak usah repot-repot".

Selasa, 16 Desember 2008

KARANGANYAR - Gubernur Jawa Tengah Bibit Waluyo mengatakan saat ini ada lima negara yang berminat berinvestasi di Jawa Tengah. Negara-negara itu adalah Rusia, Cina, Australia, Korea Selatan, dan Taiwan. "Nilainya sekitar Rp 2,5 triliun," ujarnya seusai melantik Bupati dan Wakil Bupati Karanganyar, Rina Iriani dan Paryono, kemarin.

Menurut Bibit, negara-negara itu akan menanamkan modal di bidang peternakan, pertambangan, perindustrian, agroindustri,

...

Berita Lainnya