Pemerintah Diminta Bersiap Tanggulangi Krisis Pangan

Lumbung beras diintensifkan, stok provinsi diamankan.

Jumat, 18 Juli 2008

SEMARANG -- Meski Pulau Jawa hingga kini selalu dinyatakan surplus beras, pemerintah Jawa Tengah diminta mempersiapkan program untuk menanggulangi krisis pangan pada puncak musim kemarau tahun ini. Musim kemarau tahun ini diperkirakan akan panjang sehingga musim tanamnya mundur. "Jangan sampai pemerintah terlena dengan surplus yang terjadi," kata anggota Komisi Perekonomian Dewan Perwakilan Rakyat Jawa Tengah, Fatria Rahmadi, kemarin. Program antis...

Berita Lainnya