Mengerti Al-Quran Itu Gampang

Teknik Granada memudahkan menerjemahkan Al-Quran berdasarkan ciri-ciri kalimat.

Minggu, 8 April 2007

Angkutan kota 106 rute Lebak Bulus-Parung, Bogor, punya tempat khusus di hati Solihin Bunyamin Ahmad. Di atas angkutan kota itulah delapan tahun lalu ia mendapat pencerahan untuk menyempurnakan metode praktis penerjemahan Al-Quran. Kala itu ia sedang dalam perjalanan pulang selepas mengajar penerjemahan Al-Quran di sebuah instansi pemerintah.

Sesampai di rumah, dengan semangat meluap-luap ia menuliskan hasil temuannya itu di atas secarik kertas.

...

Berita Lainnya