Membicarakan Sastra Asia di Kazakstan
Makan malam dalam acara penutupan The First Forum of Asian Countries’ Writers pada 6 September lalu, di Nur-Sutan, ibu kota Kazakstan, betul-betul berlangsung hangat. Ratusan sastrawan dari berbagai penjuru Asia yang hadir di Nomad City Hall dijamu dengan hidangan khas Kazakstan, termasuk daging kuda. Walaupun sekarang Kazakstan belum memasuki musim dingin, angin malam yang menusuk sudah mulai berembus.
Dibuka pada 4 September lalu, acara
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini