Dalam Kaca dan Goresan Pena
DIAN YULIASTUTI
yuliastuti@tempo.co.id
Karya-karya dengan medium kaca itu tak lagi terlihat utuh. Kesembilan kaca berukuran sekitar satu meter itu masing-masing retak di beberapa tempat. Bahkan ada yang terlihat pecah, bolong, hingga terlihat kayu rangka bagian dalamnya. Kaca-kaca itu seperti bekas dihantam sesuatu yang keras.
Sepuluh seniman memang sengaja melakukan performance memecahkan kaca-kaca karya Hafiz Rancajale dalam pembukaan pameran...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini