Tulisan di Pintu Kamar Mandi Nomor Dua
Sabtu, 30 November 2019

Sukron Hadi
Entah siapa yang menulis tiga kata pada daun pintu kamar mandi nomor dua. Karena ulah tangan isengnya, kami semua harus menanggung akibatnya. Tengah malam, kami semua harus berdiri membentuk lima barisan di halaman depan pesantren sampai ada yang memberi tahu siapa pelakunya atau mengakui sendiri perbuatan itu. Sialnya, sudah dua jam tidak ada yang membuka mulut.
Jika hanya berdiri sampai nyaris tiga jam, saya sanggup menanggung kak
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini