Ibu Hamil dan Menyusui Tidak Wajib Puasa
arsip tempo : 170180596018.

Perempuan hamil dan menyusui sebetulnya tidak diwajibkan berpuasa pada Ramadan dan bisa mengganti kewajibannya di lain waktu. Meski begitu, bukan berarti ibu hamil atau ibu menyusui tidak boleh berpuasa. Dokter spesialis gizi dari Klinik Rumah Sakit Pondok Indah, Raissa E. Djuanda, mengatakan ibu hamil dan menyusui boleh berpuasa, tapi tidak wajib. "Perlu diingat bahwa penelitian mengenai puasa pada ibu hamil dan menyusui masih terbatas," ujarnya
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini