Mustahilnya Berpuasa bagi Warga Muslim Uighur
Larangan itu kembali terulang. Seperti tahun-tahun sebelumnya, warga Muslim Uighur di Provinsi Xinjiang, barat laut Cina, dipersulit untuk berpuasa pada bulan suci Ramadan. Larangan berpuasa bagi pegawai pemerintah dan siswa sekolah itu diungkapkan Pemerintah Kota Zonglang di distrik Kashgar pada awal Agustus ini.
"Kader Partai Komunis, pegawai pemerintah (termasuk pensiunan), dan siswa sekolah dilarang melakukan ibadah Ramadan," kata pernyataan t
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini