JAKARTA – Pemerintah menggenjot realisasi belanja negara demi mencapai target pertumbuhan ekonomi positif pada kuartal II tahun ini. Tak hanya belanja dalam program Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN), tapi juga belanja di kementerian dan lembaga.