Belajar Sejarah dengan Cara Menyenangkan
Komunitas Solo Societeit menjadi wadah bagi para pencinta sejarah dan budaya Kota Solo.
Di Kota Solo, Jawa Tengah, selain ada timlo, ada sajian makanan khas berupa sup yang dikenal dengan nama kimlo. Di luar kemiripan nama, timlo dan kimlo ternyata memiliki keterkaitan.
Menurut bank data sejarah kuliner Nusantara di Kota Solo, timlo merupakan makanan khas asli Indonesia yang dulunya terinspirasi oleh kimlo, yang merupakan makanan populer di kalangan orang Tionghoa.
"Jadi orang Cina itu yang terfokus di area Pasar Gedhe,
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini