Christiawan Lie
Mengukir Prestasi dari Komik

Demi menuruti kehendak sang ayah, Lie Hong Ing, setamat SMA di Solo, Christiawan Lie kuliah di Jurusan Arsitektur Institut Teknologi Bandung. Padahal, "Saya lebih suka jadi pelukis," kata pria kelahiran Solo 36 tahun lalu itu kepada Tempo, Rabu lalu.
Lulus kuliah pada 1997 dengan predikat cum laude, Chris Lie--demikian sapaan Christiawan--bekerja pada Nyoman Nuarta, pematung terkenal di Bandung. Ia pun ikut mengerjakan Monumen Garuda Wisnu Kencana,
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini