Delapan Hari di Suriah
Sabtu, 24 Agustus 2019

Hussein Abri Dongoran
Wartawan Tempo
LANTUNAN musik Timur Tengah berdentum keras di bus yang saya tumpangi dari perbatasan Fishkabur, Irak, pada akhir Mei lalu. Sesekali, penumpang ikut bernyanyi sesuai dengan lagu yang diputar. Saya yang tak mengerti bahasa Kurdi mengangguk-anggukkan kepala, berusaha menikmati irama musik yang diputar.
Sambil mendengarkan ayunan nada dari pengeras suara mobil, mata saya menyaksikan pemandangan di luar bus: Sun
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini