Penerimaan Pajak Tumbuh Melambat
arsip tempo : 170135127772.

JAKARTA - Direktur Jenderal Pajak Suryo Utomo mengatakan penerimaan pajak hingga Oktober 2019 tumbuh melambat. Penerimaan pajak pada Januari-Oktober tahun ini sebesar Rp 1.018,47 triliun atau mencapai 64,56 persen dari target dalam Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara 2019.
Dengan capaian itu, penerimaan pajak tercatat hanya tumbuh 0,23 persen secara tahunan (year-on-year), atau lebih rendah dari pertumbuhan tahun lalu yang sebesar 16,21 perse
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini