Banjir, Jalur Padang-Pekanbaru Sempat Terputus
PADANG - Jalan yang menghubungkan Kota Padang, Sumatera Barat, dengan Pekanbaru, Riau, sempat terputus. Banjir setinggi satu meter merendam badan jalan di Jorong Sopang, Nagari Pangkalan, Koto Baru, Kabupaten Limapuluh Kota, kemarin.
Kepala Kepolisian Sektor Pangkalan Inspektur Dua Kalbert Jonaidi mengatakan bahwa banjir setinggi satu meter sepanjang 150 meter di jalan itu mengakibatkan kemacetan lalu lintas hingga 3 kilometer. Banjir terjadi se
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini