Si Bison Memuncaki Afrika
Minggu, 7 Januari 2007

LONDON -- Secara mengejutkan Michael Essien mengungguli rekan setimnya di Chelsea, Didier Drogba, dalam persaingan pemain terbaik Afrika versi BBC. Essien terpilih di tempat pertama, Drogba cuma ketiga. Posisi kedua direbut gelandang Al-Ahly, Mesir, Mohammed Aboutrika.
Sebanyak lebih dari 12 ribu responden dijaring oleh BBC. Dari jumlah tersebut, 66 persen di antaranya memilih Essien, gelandang asal Ghana. Sepintas lalu, pilihan ini mengherankan,
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini