Penyerang Sriwijaya Terganjal Izin
JAKARTA -- Dua penyerang asing yang baru dikontrak Sriwijaya FC Palembang, Torik Jannaby dan Brad Scoot, belum dipastikan bisa turun saat bertanding melawan Semen Padang nanti sore. Sebab, sampai kemarin keterangan izin tinggal sementara (KITAS) kedua pemain belum turun.
"Kami masih mengusahakannya," kata Manajer Sriwijaya Amalsyah Tarmizi. "Kami berharap, KITAS mereka kelar sebelum digelarnya pertandingan."
Sriwijaya, peringkat kedelapan Wilayah I Lig
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini