Gagal karena Angin
JAKARTA -Tim panahan beregu campuran compound Indonesia gagal menembus partai final di Asian Games 2018. Pasangan Indonesia, Dellie Threesyadinda dan Yoke Rizaldi Akbar, tersingkir di babak perempat final melawan tim Korea Selatan di kompleks Gelora Bung Karno, Jakarta, kemarin.
Dindasapaan Threesyadindadan Yoke kalah 148-153 dari pasangan Korea Selatan, So Chaewon dan Kim Jongho. Ekspresi kecewa tergambar jelas dari wajah Dinda. Atlet 28 tahun
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini