Khan Merasa Gelarnya ‘Dirampok’
WASHINGTON -- Gelar WBA dan IBF kelas welter junior petinju Inggris Amir Khan “dirampok” petinju Amerika Serikat, Lamont Peterson. Khan kalah angka. Wasit Joseph Cooper mengurangi 1 poin Khan karena mendorong Peterson di akhir ronde ketujuh dan 1 poin lagi karena Khan memukul Peterson setelah bel berbunyi di ronde ke-12.
Pengurangan poin tersebut sangat penting, sehingga Khan kalah. Juri Nelson Vasquez memberi poin 114-111 untuk kemenangan K
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini