Subang Minta Elpiji Khusus untuk Petani
Selasa, 9 Juni 2015

SUBANG - Dinas Pertanian dan Tanaman Subang, Jawa Barat, meminta Pertamina menyediakan stok khusus elpiji kemasan 3 kilogram untuk pengoperasian mesin pompa air sumur pantek para petani. Optimalisasi sumur pantek ini berkaitan dengan upaya mengantisipasi bencana kekeringan.
Kepala Bidang Sumber Daya Dinas Pertanian Tanaman Pangan, Hendrawan, mengatakan, elpiji kemasan 3 kilogram sangat dibutuhkan para petani karena bisa menekan biaya operasional
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini