Guru Honorer Ancam Pilih Golput
BANDUNG -- Kesal nasibnya tak pernah diperhatikan, ratusan guru honorer di Jawa Barat mengancam akan memilih golput dalam pemilihan umum mendatang. "Secara politik kami golput saja. Sampai hari ini, kami tidak merasakan apa yang sudah diperjuangkan wakil kita," kata Ketua Federasi Guru Honorer Jawa Barat Tia Irawan di sela aksi mereka di depan Gedung Sate, Bandung, kemarin.
Ancaman memilih golput itu dilontarkan dalam aksi mereka menuntut perbaika
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini