JAKARTA – Berbagai kalangan ramai-ramai mengkritik rencana Komisi Pemberantasan Korupsi yang hendak menggandeng para koruptor dalam gerakan pendidikan antikorupsi. Mereka menganggap agenda itu justru bertentangan dengan fungsi KPK.