Kepolisian Abai terhadap Rekomendasi Agar Tak Represif
Selasa, 30 Juni 2020
Tindakan represi polisi berpotensi terus berulang setiap tahun.
Aksi unjuk rasa memperingati Hari Kebebasan Pers Dunia atau World Press Fredom Day di Aun-Alun Tugu, Malang, Jawa Timur, 2016. Tempo/Aris Novia Hidayat. tempo : 167981351268
JAKARTA – Kepolisian Republik Indonesia sering kali tidak menjalankan berbagai masukan dan rekomendasi dari Komisi Nasional Hak Asasi Manusia. Salah satu rekomendasi yang tidak dijalankannya adalah tidak bertindak represif dan melakukan kekerasan dalam bertugas.
Komisioner Komnas HAM, Beka Ulung Hapsara, mengatakan lembaganya sudah berulang kali menyampaikan rekomendasi agar kepolisian tidak bertindak represif dan tidak melakukan kek...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Jurnalisme berkualitas memerlukan dukungan khalayak ramai. Dengan berlangganan Tempo, Anda berkontribusi pada upaya produksi informasi yang akurat, mendalam dan tepercaya. Sejak awal, Tempo berkomitmen pada jurnalisme yang independen dan mengabdi pada kepentingan orang banyak. Demi publik, untuk Republik.