DPR Berjanji Rampungkan RUU Penghapusan Kekerasan Seksual Bulan Ini
Jumat, 20 September 2019

JAKARTA - Gencarnya desakan publik supaya Dewan Perwakilan Rakyat segera mengesahkan Rancangan Undang-Undang Penghapusan Kekerasan Seksual mendapat respons dari parlemen. Wakil Ketua Komisi Agama, Sosial, dan Pemberdayaan Perempuan DPR RI, Sodik Mudjahid, mengatakan Dewan telah menetapkan target untuk menyelesaikan RUU Penghapusan Kekerasan Seksual sebelum 27 September mendatang. Masa jabatan DPR periode 2014-2019 akan berakhir pada akhir Septemb
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini