Mantan Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi, Abraham Samad, bakal melakukan safari politik ke sejumlah partai.
Wakil Ketua KPK Laode Muhammad Syarif (kiri) bersama mantan Ketua Pimpinan KPK Taufiqurrahman Ruki (tengah) dan Abraham Samad (kanan) menjawab pertanyaan wartawan seusai menjenguk penyidik KPK Novel Baswedan di RS Mitra Keluarga Kelapa Gading, Jakarta, 11 April 2017. Dua orang tak dikenal menyerang Novel Baswedan pada Selasa pagi. ANTARA/Aprillio Akbar. tempo : 168550219370_
JAKARTA - Mantan Ketua Komisi Pemberantasan Korupsi, Abraham Samad, bakal melakukan safari politik ke sejumlah partai. Samad pun menyatakan siap jika partai mencalonkannya menjadi presiden atau wakil presiden dalam pemilihan presiden 2019. "Nanti saya juga akan ke NasDem setelah Pak Surya Paloh pulang dari luar negeri," kata Samad setelah bertemu Presiden Partai Keadilan Sejahtera, Sohibul Iman, di Jakarta, kemarin.
Menurut Abraham, pertemuan deng
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Jurnalisme berkualitas memerlukan dukungan khalayak ramai. Dengan berlangganan Tempo, Anda berkontribusi pada upaya produksi informasi yang akurat, mendalam dan tepercaya. Sejak awal, Tempo berkomitmen pada jurnalisme yang independen dan mengabdi pada kepentingan orang banyak. Demi publik, untuk Republik.