Jam menunjukkan pukul 11.47 WIB ketika pintu pagar rumah Novel Baswedan di Kelapa Gading, Jakarta Utara, terbuka, kemarin. Ia disambut sejumlah orang berseragam loreng Komando Kesiapsiagaan Angkatan Muda Muhammadiyah dan sejumlah orang lain berbadan tegap. Penyidik utama Komisi
. tempo : 167587277619
JAKARTA – Jam menunjukkan pukul 11.47 WIB ketika pintu pagar rumah Novel Baswedan di Kelapa Gading, Jakarta Utara, terbuka, kemarin. Ia disambut sejumlah orang berseragam loreng Komando Kesiapsiagaan Angkatan Muda Muhammadiyah dan sejumlah orang lain berbadan tegap. Penyidik utama Komisi
Pemberantasan Korupsi itu akan menunaikan salat Jumat di Masjid Al-Ihsan. Meski jarak rumah Novel dengan masjid hanya sekitar sepuluh meter, ia dikawal ketat
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Jurnalisme berkualitas memerlukan dukungan khalayak ramai. Dengan berlangganan Tempo, Anda berkontribusi pada upaya produksi informasi yang akurat, mendalam dan tepercaya. Sejak awal, Tempo berkomitmen pada jurnalisme yang independen dan mengabdi pada kepentingan orang banyak. Demi publik, untuk Republik.