Pemerintah Jamin Keselamatan Sandera WNI
arsip tempo : 170116252646.

JAKARTA - Kementerian Luar Negeri memberikan jaminan keselamatan 10 WNI yang hingga kini masih disandera kelompok bersenjata Filipina, Abu Sayyaf. Menteri Luar Negeri Retno Marsudi mengatakan telah menghubungi pemerintah Filipina pada Ahad lalu untuk memantau kondisi para sandera. "Komunikasi terus dilakukan untuk memantau dan membebaskan sandera kita," kata Retno saat ditemui di kompleks Istana Kepresidenan, kemarin.
Retno menjelaskan, menurut ke
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini