Pertamina Bisa Berinvestasi Lebih Dini di Blok Mahakam
Selasa, 12 Juli 2016
JAKARTA - Pemerintah berencana menerbitkan regulasi yang mendukung rencana PT Pertamina (Persero) ikut mengelola Blok Mahakam mulai 2017 atau setahun sebelum ladang gas itu resmi diserahkan ke perseroan.

JAKARTA - Pemerintah berencana menerbitkan regulasi yang mendukung rencana PT Pertamina (Persero) ikut mengelola Blok Mahakam mulai 2017 atau setahun sebelum ladang gas itu resmi diserahkan ke perseroan. Aturan itu sedang dibahas Komite Pengawas Transisi Blok Mahakam.
"Aturan ini dibutuhkan supaya pengeboran jalan terus dan produksi Blok Mahakam tidak turun," ujar Direktur Jenderal Minyak dan Gas Bumi I Gusti Nyoman Wiratmaja di Jakarta, kemarin.
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini