Putusan Indosat Berbeda, Kejaksaan Minta Saran MA
JAKARTA - Jaksa Agung Muda Pidana Khusus Kejaksaan Agung Widyo Pramono, kemarin, menemui Ketua Mahkamah Agung Hatta Ali di Gedung MA, Jakarta. Widyo mendatangi Hatta untuk meminta penjelasan ihwal kasus dugaan korupsi pengadaan jaringan 2,1 GHZ/3G PT Indosat yang membelit mantan Direktur Utama PT Indosat Mega Media (IM2) Indar Atmanto.
JAKARTA - Jaksa Agung Muda Pidana Khusus Kejaksaan Agung Widyo Pramono, kemarin, menemui Ketua Mahkamah Agung Hatta Ali di Gedung MA, Jakarta. Widyo mendatangi Hatta untuk meminta penjelasan ihwal kasus dugaan korupsi pengadaan jaringan 2,1 GHZ/3G PT Indosat yang membelit mantan Direktur Utama PT Indosat Mega Media (IM2) Indar Atmanto.
"Kami mempertanyakan ihwal adanya dua putusan MA yang berbeda dalam perkara itu," kata Widyo di kantornya kemarin.
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini