KPK: Banyak Informasi Baru di Kasus Hambalang
JAKARTA - Juru bicara Komisi Pemberantasan Korupsi, Johan Budi, mengatakan penyidik KPK menemukan banyak informasi baru dalam kasus Hambalang. Informasi tersebut terus dikembangkan untuk menguak aktor lain dalam kasus ini.
arsip tempo : 170179002072.

JAKARTA - Juru bicara Komisi Pemberantasan Korupsi, Johan Budi, mengatakan penyidik KPK menemukan banyak informasi baru dalam kasus Hambalang. Informasi tersebut terus dikembangkan untuk menguak aktor lain dalam kasus ini.
"Penyidik sangat mungkin menetapkan tersangka baru," ujarnya kemarin. Mengenai penahanan tersangka, menurut Johan, ketika penyidik menyatakan siap, seorang tersangka akan ditahan siap atau tidak siap.
Mantan Ketua Umum Partai
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini