Presiden Tunda Pengumuman Kabinet
JAKARTA - Presiden Susilo Bambang Yudhoyono menunda pengumuman kabinet barunya, yang sedianya akan dilaksanakan hari ini. "Ada masalah teknis yang masih harus dipersiapkan," ujar juru bicara kepresidenan Andi Mallarangeng tadi malam.
Sebelumnya, Andi mengatakan bahwa Kabinet Indonesia Bersatu jilid II akan diumumkan satu hari setelah Presiden Yudhoyono dan Wakil Presiden Boediono dilantik. Namun, kemarin ia menganggap jadwal itu bukan pernyataan res
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini