Lebih Sering Diberi Tajin
Dede Kurniawan, 9 bulan, tampak kurus. Perutnya buncit. Urat-uratnya terlihat di balik kulitnya yang putih kemerahan. Kulit kaki dan pahanya menggelambir. "Berat badannya bahkan sempat 3 kilogram," kata Minah, 25 tahun, ibu kandungnya. Dede juga belum bisa merangkak.
Ia salah satu anak di bawah usia lima tahun yang bergizi buruk di wilayah Kecamatan Cilincing, Jakarta Utara. Menurut Minah, bayinya itu jarang diberi susu, lebih sering diberi air taj
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini