Plaza Mampang Jadi Rumah Sakit Darurat
JAKARTA - Lippo Group mengubah gedung Lippo Plaza Mampang, Jakarta Selatan, menjadi rumah sakit darurat bagi penderita Coronavirus Disease 2019 (Covid-19). Renovasi gedung telah dikerjakan dalam dua pekan terakhir. Dari 415 unit tempat tidur pasien yang direncanakan, 180 unit sudah siap digunakan. Fasilitas kesehatan ini juga akan dilengkapi 18 ranjang ICU dan HCU, 11 emergency bed, serta fasilitas CT-scan, sinar-X, dan laboratorium.
VP Head of
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini