Puluhan Bangunan di Puncak Dibongkar
arsip tempo : 170216804568.

BOGOR – Pemerintah Kabupaten Bogor membongkar puluhan bangunan liar di kawasan Puncak, Kampung Naringgul, Desa Tugu Selatan, Kecamatan Cisarua, kemarin. Pembongkaran dilakukan oleh petugas gabungan dari Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP), polisi, dan TNI.
Kepala Bidang Penegakan Perundang-undangan Satpol PP Kabupaten Bogor, Agus Ridho, mengatakan bangunan yang dibongkar itu dinyatakan ilegal karena tidak memiliki izin. "Ada bangunan per
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini