Anggota Brimob Intimidasi Wartawan di KPU
JAKARTA - Wartawan Tempo.co bernama Imam Hamdi mendapat perlakuan buruk dari anggota Brigade Mobil (Brimob) yang bertugas di Komisi Pemilihan Umum (KPU). Imam diintimidasi ketika tengah menjalankan tugas jurnalistik. Insiden ini rencananya dilaporkan ke Propam Polda Metro Jaya hari ini.
Pemimpin Redaksi Tempo.co, Wahyu Dhyatmika, membenarkan rencana pelaporan tersebut. Dalam pelaporan nanti, Imam bakal didampingi Komite Keselamatan Jurnalis dan
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini