Titik Rawan Banjir di Depok Bertambah
Senin, 10 November 2014
DEPOK - Pemerintah Kota Depok memperkirakan titik banjir pada akhir tahun ini dan tahun depan bertambah banyak dibanding pada musim hujan sebelumnya. Kepala Bidang Sumber Daya Air Bina Marga dan Sumber Daya Air Kota Depok, Herry R. Gumelar, mengatakan lokasi rawan banjir tahun ini diperkirakan sebanyak 55 titik, sedangkan tahun lalu 44 titik.

DEPOK - Pemerintah Kota Depok memperkirakan titik banjir pada akhir tahun ini dan tahun depan bertambah banyak dibanding pada musim hujan sebelumnya. Kepala Bidang Sumber Daya Air Bina Marga dan Sumber Daya Air Kota Depok, Herry R. Gumelar, mengatakan lokasi rawan banjir tahun ini diperkirakan sebanyak 55 titik, sedangkan tahun lalu 44 titik.
Menurut Herry, ada dua penyebab utama yang dihadapi Pemerintah Kota Depok, yakni perilaku warga membuan
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini