Busway Dipagar Betis
arsip tempo : 170129417731.

JAKARTA -- Pemerintah Provinsi DKI Jakarta menurunkan 616 personel untuk menjaga jalur khusus bus Transjakarta koridor I-VII. "Mereka dibagi dalam dua shift, pagi dan siang," kata Kepala Dinas Perhubungan Nurachman di Jakarta dua hari lalu. Uji coba penjagaan itu dimulai dua hari lalu.
Menurut Nurachman, pengguna kendaraan pribadi dilarang memasuki jalur khusus di tujuh koridor itu. Selain melanggar peraturan dan berbahaya, kata dia, kendaraan yang
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini