Prajurit Kostrad Diminta Tak Balas Dendam
arsip tempo : 170186171422.

JAKARTA - Panglima Komando Cadangan Strategis Angkatan Darat Letnan Jenderal Mulyono mengimbau anak buahnya agar tak membalas dendam atas tewasnya Prajurit Satu Aspin Mallombasang. Aspin, yang merupakan anggota Detasemen Markas Brigif 3 Kostrad 433 Kariango, itu tewas diserang sekelompok orang tak dikenal di Lapangan Syekh Yusuf Discovery, Kabupaten Gowa, Ahad lalu.
Mulyono memerintahkan prajurit Kostrad agar taat hukum dan menyerahkan pengusuta
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini