Farouk Resmi Ketua Dewan Makassar
MAKASSAR -- Rapat Paripurna Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Makassar akhirnya memutuskan Farouk Mappaseling Beta menjadi Ketua Dewan menggantikan Ince Adnan Mahmud, yang meninggal pada Agustus 2011. "Pak Farouk sudah resmi ditetapkan sebagai Ketua Dewan Makassar," kata Busrah Abdullah, pelaksana tugas Ketua Dewan Makassar, seusai Rapat Paripurna kemarin.
Rapat tersebut digelar atas usulan Badan Musyawarah setelah menjawab surat dari Partai Golkar M
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini