DUGAAN KORUPSI DANA BANTUAN SOSIAL 2008
Cek Pencairan untuk Anggota Dewan Disita
MAKASSAR - Penyidik Kejaksaan Tinggi Sulawesi Selatan memeriksa dua juru bayar Badan Pengelolaan Keuangan Daerah Sulawesi Selatan bernama Ratno dan Akram dalam kasus korupsi dana bantuan sosial 2008. Dalam pemeriksaan itu, penyidik menyita cek senilai Rp 700 juta yang sudah dicairkan oleh Mujiburrahman, anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah Makassar. Mujiburrahman menggunakan dana itu untuk membiayai kegiatan di lembaga yang ia pimpin.
Menurut K
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini