Anak Thaksin Diminta Jelaskan Penjualan Shin Corp
BANGKOK - Dua anak Perdana Menteri Thailand Thaksin Shinawatra kemarin mendapat tekanan dari pengawas pasar modal yang meminta mereka menjelaskan keterlibatan mereka dalam penjualan raksasa telekomunikasi Shin Corp.
"Dua anak perdana menteri harus menjelaskan keterlibatan mereka kepada Komisi Perdagangan dan Sekuritas serta Bursa Efek Thailand karena masyarakat mempertanyakan," kata juru bicara pemerintah, Surapong Suebwonglee, kepada wartawan.
"Merek
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini