Perdana Menteri Baru Taiwan
TAIPEI - Presiden Taiwan Chen Shui-Bian kemarin mengangkat figur populer partai berkuasa, Su Tseng-Chang sebagai perdana menteri. Su naik ke posisi prestisius itu setelah dua hari lalu Perdana Menteri Frank Hsies meletakkan jabatannya sebagai pertanggungjawaban atas melorotnya suara Partai Progresif Demokratik (DPP) saat pemilu pada Desember lalu.
"Saya percaya Su, pengalaman, kenegarawanan, dan integritasnya," kata Chen. Su Tseng-Chang, 59 tahun, a
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini