Saudi Siapkan Rp 11 Triliun untuk Bikin Kanal Pemisah Qatar
RIYADH - Pemerintah Arab Saudi bakal mengumumkan pemenang tender proyek untuk menggali kanal di sepanjang perbatasan dengan Qatar. Jika proyek ini dikerjakan, Qatar akan menjadi sebuah pulau.
Proses tender untuk proyek ambisius dengan menggali kanal sepanjang 60 kilometer tersebut telah ditutup pada 25 Juni lalu. "Saya dengan bersemangat menunggu detail pelaksanaan proyek Pulau Salwa, proyek bersejarah yang akan mengubah geografi kawasan itu," kat
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini