UMNO Tetap Berjaya di Pilkada Malaysia
arsip tempo : 170190900067.

KUALA LUMPUR - Partai Organisasi Malaysia Bersatu, yang dipimpin Perdana Menteri Najib Razak, memenangi dua pemilihan umum parlementer dua daerah. Hal itu menguatkan kekuasaannya, meski dibayangi tuduhan korupsi.
Seperti dilaporkan ABC News, kemarin, United Malays National Organization mempertahankan kursi di Sungai Besar di Negara Bagian Selangor tengah dan Kuala Kangsar di timur, Negara Bagian Perak, dalam pilkada Sabtu lalu.
Kemenangan itu
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini