Oposisi Malaysia Gelar Aksi Damai
KUALA LUMPUR - Ribuan orang dari kalangan oposisi Malaysia dan lembaga swadaya masyarakat yang tergabung dalam Himpunan Bangkit menggelar aksi damai di Kuala Lumpur, Malaysia, kemarin siang. Massa berkumpul di sejumlah sudut kota sebelum berkumpul di Stadion Merdeka pada pukul 14.00 waktu setempat. Massa dari luar kota, seperti Kelantan dan Terengganu, sudah tiba sehari sebelumnya. Menurut taksiran polisi, jumlah peserta berkisar 40-45 ribu orang
...
Berlangganan untuk lanjutkan membaca.
Kami mengemas berita, dengan cerita.
Manfaat berlangganan Tempo Digital? Lihat Disini